Difference between revisions 11560438 and 11997715 on idwiki

{{Bedakan|Badai}}
{{Infobox Television
| show_name            = Badai (sinetron)
| bgcolour               = #3366FF
| image                = [[Berkas:Badai TPI.jpg|300px]]
| caption              = 
| format               = [[Sinetron]]</br>[[Romantis|Roman]]</br>[[Fantasi]]</br>[[Remaja]]</br>[[Komedi]]
| creator              = [[MD Entertainment]]
(contracted; show full)|-
| [[Julian Setya]]
| Guru
|}

== Sinopsis Global ==

BADAI ([[Adly Fairuz]], 17 thn) adalah sosok cowok yang pandai bergaul, lucu dan pintar pelajaran ilmu pasti (fisika, matematika, kimia). BADAI sejak kecil memendam rasa cintanya pada KARIN,([[Anggika Bolsterli]]), 
tetapi mereka akhirnya terpisah karena melanjutkan sekolah di tempat berbeda. Sampai suatu ketika, KARIN pindah ke sekolah BADAI. Tentu saja BADAI bahagia dengan kenyataan tersebut. Namun sayang, KARIN sudah memiliki kekasih, yaitu: RADITYA,


RADITYA adalah salah satu anggota kelompok magician/ ilusionist ngetop. Kelompok itu bernama ILUZIO. Ternyata ILUZIO mendapatkan keahlian dan kekuatannya dari ARUM,([[Zora Vidyanata]]), seorang sakti yang terperangkap di dalam cermin. ARUM meminta ILUZIO untuk mencari gelang Naga yang bisa membebaskannya dari cermin. ILUZIO pun mencari-cari gelang Naga tersebut.

Selama ini gelang Naga ada di pergelangan tangan BADAI. Dulu semasa kecil, BADAI ditemukan oleh BAYU AJI,([[Hengky Kurniawan]]), yang memberikan gelang Naga warisan AGUNG SETO. Gelang itu memiliki kekuatan yang sangat dasyat. Awalnya BADAI tidak ingin berurusan dengan kekuatan yang dimiliki oleh gelangnya. Namun berkali-kali BADAI berusaha membuangnya tetapi tidak pernah bisa.

Hubungan BADAI dan KARIN semakin dekat, tetapi KARIN hanya menganggap BADAI sebagai sahabat. Suasana menjadi semakin pelik karena ILUZIO kemudian masuk sebagai murid di sekolah yang sama dengan BADAI. BADAI jadi bulan-bulanan RADITYA dan gank ILUZIO. Hal itu malah membuat KARIN semakin lama semakin simpati dengan BADAI.

(contracted; show full)
== Pranala luar ==
[http://www.mdentertainment.co/sinetron/badai#.VH6Vx2c7Vdg Sinopsis Badai]
{{indo-film-stub}}

[[Kategori:Sinetron Indonesia]]
[[Kategori:Sinetron MNCTV]]
[[Kategori:Sinetron MD Entertainment]]