Difference between revisions 15223258 and 15407900 on idwiki

{{Kotakinfo perguruantinggi
 |nama=Politeknik Negeri Jember
 |logo=[[Berkas:Polije.png|jmpl|Logo Polije]]
 |tahun=1988
 |jenis=Perguruan Tinggi Negeri
 |dekan=[[Ir. Nanang Dwi Wahyono, MM]]
 |lokasi=Jl. Mastrip PO BOX 164 68101 Jember, Jawa Timur
 |situs=[http://polije.ac.id www.polije.ac.id]
}}

'''Politeknik Negeri Jember''' (POLIJE), adalah salah satu [[perguruan tinggi negeri]] yang terdapat di Kabupaten [[Jember]], Provinsi [[Jawa Timur]], [[Indonesia]].

Politeknik Negeri Jember menyelenggarakan pendidikan vokasional, yakni pendidikan yang mengarahkan kegiatan belajar mengajar pada pembentukan keahlian, keterampilan, dan standar kompetensi yang spesifik, sesuai dengan kebutuhan pasar kerja, serta mempunyai kemandirian dalam berkarya dan berwirausaha dengan berdasar pada ilmu yang diperolehnya. Saat ini, Politeknik Negeri Jember memfokuskan diri terhadap pendidikan vokasional di bidang agribisnis / agroindustri..

== Sejarah ==
Politeknik Negeri Jember (POLIJE), yang sebelumnya bernama Politeknik Pertanian Universitas Jember, didirikan pada tahun 1987 dengan bantuan dana dari Asian Development Bank (ADB) oleh konsultan konsortium ENAREC-Australia/New Zealand, melalui Surat Keputusan Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi Nomor: 43/DIKTI/KEP/1987 tanggal 1 September 1987 tentang Pengangkatan Penanggungjawab Pengembangan Pendidikan Politeknik Pertanian Pada Tahun 1988. Selanjutnya, kegiatan pendidikan di Politeknik pu(contracted; show full)* Unit Kegiatan Mahasiswa Robotika

== Pranala luar ==
* {{id}} [http://polije.ac.id Situs web resmi]
{{PTN di Indonesia}}

[[Kategori:Perguruan tinggi negeri di Jawa Timur|Perguruan tinggi di Indonesia]]
[[Kategori:Perguruan tinggi di Jawa Timur]]