Revision 5927613 of "Katrol" on idwiki[[Berkas:Polea-simple-fija.jpg|thumb|Katrol tetap]]
'''Katrol''' adalah suatu [[roda]] dengan bagian berongga di sepanjang sisinya untuk tempat [[tali]] atau [[kabel]]. Katrol biasanya digunakan dalam suatu rangkaian yang dirancang untuk mengurangi jumlah [[gaya]] yang dibutuhkan untuk mengangkat suatu beban. Walaupun demikian, jumlah [[usaha]] yang dilakukan untuk membuat beban tersebut mencapai tinggi yang sama adalah sama dengan yang diperlukan tanpa menggunakan katrol. Besarnya gaya memang dikurangi, tapi gaya tersebut harus bekerja atas jarak yang lebih jauh. Usaha yang diperlukan untuk mengangkat suatu beban secara kasar sama dengan berat beban dibagi jumlah roda. Semakin banyak roda yang ada, sistem semakin tidak efisien. karena akan timbul lebih banyak gesekan antara tali dan roda. Katrol adalah salah satu dari enam jenis [[pesawat sederhana]].
Tidak ditemukan catatan mengenai kapan dan oleh siapa katrol pertama kali dikembangkan, tapi kemugkinan besar berasal dari [[Eurasia]]. Bagian dasar pembentuk sistem katrol, roda, ditemukan beberapa waktu setelah penemuan di Eurasia pada masyarakat di belahan barat, [[Afrika]] sub-Sahara, dan [[Australia]]. Dipercayai juga bahwa [[Archimedes]] mengembangkan rangkaian sistem katrol pertama, sebagai mana dicatat oleh [[Plutarch]].
'''
A. Katrol Tunggal tetap
Gaya ototmu ketika menaikkan ember dengan langsung menarik tali ke atas sama besar dengan gaya ototmu ketika menarik tali ke bawah melalui katrol tunggal tetap.
Katrol tunggal tetap berfungsi mengubah arah gaya tarik dari menarik ke atas menjadi menarik ke bawah.
Ketika kamu menimba air tanpa melalui katrol,kamu harus menarik tali ke atas. Arah gaya beratmu adalah vertikal ke bawah. Karena arah gaya tarikmu "berlawanan" dengan arah gaya beratmu, gaya ototmu ketika menarik tali ke atas tidak dibantu oleh gaya beratmu. Karena itu, pekerjaan menaikkan timba terasa berat.
Katrol tetap KM = 1
Katrol bergerak KM = 2
Katrol majemuk KM = n
(n=jumlah katrol)
'''KM= Keuntungan Mekanik'''
{{tekno-stub}}
[[Kategori:Mekanika]]
[[Kategori:Pesawat sederhana]]
[[Berkas:Jenis katrol bebas|15px|katrol bebas]]
B.Katrol bebas
katrol bebas merupakan sebuah katrol yang ditarik ke atas. penggunaan katrol ini sebetulnya tidak efektif, karena mengurang sedikit gaya saja. akibatnya, saat benda ditarik, benda akan sering jatuh ke bawah. katrol ini biasanya membutuhkan tali yang cukup panjang untuk menarik beban
Kelebihan katrol bebas :
a. jarak lebih dekat daripada penggunaan katrol tetap, katrol majemuk dan blok katrol
b. beban yang ditarik akan lebih ringan meski penarikannya susah
kekurangan katrol bebas :
a. kuasa harus lebih banyak menahan
b. lebih lama
c. tidak efektif
d. jauh
kelebihan mekanik katrol ini ada 2
penjelasan tentang kuasa akan dijelaskan pada <ref> tuas </ref>
C.Katrol majemuk
katrol majemuk adalah katrol yang terdiri dari gabungan katrol tetap dan katrol bebas. katrol ini akan meringankan beban yang akan kita angkat. tetapi, kita memerlukan tali atau kabel yang cukup panjang. dan kita pun lebih lama menarik bebannya.
kelebihan dari katrol majemuk :
a. beban lebih ringan
b. cukup mudah ditarik
c. mudah digunakan
d. mudah dicari
kekurangan katrol majemuk :
a. lebih lama
b. membutuhkan tali yang cukup panjang
c. biasanya ditarik dari atas
d. lebih jauh
kelebihan mekanik dari katrol majemuk ini ada 2
D. blok katrol
Blok katrol adalah kumupulan katrol. biasanya, berjumlah 4 sampai 10 katrol. blok katrol ini bertujuan untuk memudahkan penarikan beban yang sangat berat. contohnya, untuk permainan Flying Fox. dan biasanya untuk mengangkat beban berat dari laut dan udara. tetapi, cukup banyak kelebihan dan kekurangan dari blok katrol. sebagai berikut :
Kelebihan blok katrol :
a. beban terasa sangat ringan
b. ukuran mudah ditentukan
c. lebih mudah menarik beban
d. mudah dicari
kekurangan blok katrol :
a. membutuhkan tali atau kabel yang sangat penjang
b. penarikan sangat lama
c. sangat jauh
d. repot memasang katrol dan juga repot dalam menariknya
keuntungan mekaniknya ada 2
[[af:Katrol]]
[[am:በከራ]]
[[an:Carrucha]]
[[ar:بكرة]]
[[be:Блок]]
[[be-x-old:Блёк]]
[[bg:Макара]]
[[bjn:Takal]]
[[bs:Čekrk]]
[[ca:Corriola]]
[[cs:Kladka]]
[[cv:Блок (механика)]]
[[da:Talje (gearing)]]
[[de:Flaschenzug]]
[[el:Τροχαλία]]
[[en:Pulley]]
[[eo:Takelo]]
[[es:Polea]]
[[et:Rihmaratas]]
[[eu:Polea]]
[[fa:قرقره (چرخ)]]
[[fi:Talja]]
[[fr:Poulie]]
[[he:גלגלת]]
[[hi:घिरनी]]
[[hr:Kolotura]]
[[ht:Pouli]]
[[hu:Csiga (gép)]]
[[io:Pulio]]
[[is:Talía]]
[[it:Carrucola]]
[[ja:滑車]]
[[ko:도르래]]
[[la:Trochlea]]
[[lt:Skridinys]]
[[lv:Trīsis]]
[[ml:കപ്പി]]
[[ms:Kapi]]
[[my:စက်သီး]]
[[nl:Katrol]]
[[nn:Trinse]]
[[no:Trinse]]
[[pl:Krążek linowy]]
[[pt:Polia]]
[[qu:Phiruru]]
[[ro:Scripete]]
[[ru:Блок (механика)]]
[[scn:Cùrrula]]
[[sh:Čekrk]]
[[simple:Pulley]]
[[sk:Kladka]]
[[sl:Škripec]]
[[sr:Чекрк]]
[[sv:Block (enkel maskin)]]
[[ta:கப்பி]]
[[th:รอก]]
[[tl:Kalo]]
[[tr:Makara (mekanik)]]
[[uk:Блок (механіка)]]
[[vi:Ròng rọc]]
[[war:Mutón]]
[[zh:滑轮]]All content in the above text box is licensed under the Creative Commons Attribution-ShareAlike license Version 4 and was originally sourced from https://id.wikipedia.org/w/index.php?oldid=5927613.
![]() ![]() This site is not affiliated with or endorsed in any way by the Wikimedia Foundation or any of its affiliates. In fact, we fucking despise them.
|