Difference between revisions 955801 and 977713 on jvwiki{{terjemah|Indonesia}} {{Infobox person | name = Setiawan Dalimartha | image = Snapshot Setiawan Dalimartha.JPG | alt = Seorang pria berkaca mata melihat ke arah kamera | caption = Setiawan Dalimartha | birth_name = | birth_date = {{Birth date|1950|8|2}} | birth_place = [[Jakarta]] | death_date = {{Death date and age|2012|7|2|1950|8|2}} | death_place = | nationality = {{negara|Indonesia}} [[Indonesia]] | original_name = Alfonsus Setiawan Dalimartha | other_names = Setiawan | known_for = | alma_mater = [[Universitas Tarumanegara]], [[Universitas Airlangga]] | occupation = Anggota [[Ikatan Dhokter Indonesia|IDI]]<br/>Pendiri [[Himpunan Pengobatan Tradisional dan Akupunktur Indonesia]] (HIPTRI), dan menjadi sekretaris umum di sana<br/>Penulis dan pembicara terkenal }} Dr. '''Alfonsus Setiawan Dalimartha''' ({{lahirmati|Jakarta|2|8|1950|Jakarta|2|7|2012}}) atau yang lebih dikenal dengan nama pena '''Setiawan Dalimartha''' adalah seorang dhokter, anggota IDI, dan menjadi sekretaris umum di HITRI. Beliau juga aktif menulis di majalah, koran, dan juga buletin, dia juga banyak menulis buku-buku terkenal seperti ''Atlas Tumbuhan Obat Indonesia'' lengkap dari jilid 1 (1999)-jilid 6 (2009). Selain aktif menulis, dia juga sering menjadi pembicara. == Biografi dan karir == Setiawan Dalimartha lahir dengan nama Alfonsus Setiawan Dalimartha lahir di [[Jakarta]], pada tanggal [[2 Agustus]] [[1950]]. Ia mendapati gelar ke[[sarjana]]annya di [[Universitas Tarumanegara]] dan mengikuti ujian negara di [[Universitas Airlangga]].{{sfn|Dalimartha|2009|p=182}} Sebelum meninggal, ia bekerja sebagai [[PNS]] di Pemda [[DKI Jakarta]] dengan pangkat terakhir sebagai Pembina Utama Muda Golongan IV C. Awalnya, ia menjadi anggota IDI [[Jakarta Barat]]. Ia mulai memperdalam ilmu pengobatan tradisional, seperti [[akupunktur]] dan ramuan pengobatan tradisional sejak tahun [[1983]].{{sfn|Dalimartha|2009|p=182}} Pada tahun [[1992]], ia bersama beberapa rekannya mendirikan HIPTRI, dan jabatan terakhirnya adalah sebagai sekretaris umum. Pada Desember [[1995]], ia dilantik [[Daftar Menteri Keseéhatan Republik Indonesia|Menteri Keseéhatan RI]] sebagai anggota Sentra P3T yang berkedudukan di [[Rumah Sakit Dr. Cipto Mangunkusumo|RS dr. Cipto Mangunkusumo]]. Jabatan terakhir beliau di sana sebagai Sekretaris Bidang Pelayanan dan Uji Coba.{{sfn|Dalimartha|2009|p=182}} Selain itu, Setiawan juga pernah bekerja sebagai staf ahli [[majalah Nirmala]] dan juga mengasuh rubrik "Sebelum ke Dhokter" yang ada di majalah itu.{{Sfn|Dalimartha|2007|p=124}} Setiawan Dalimartha meninggal pada [[2 Juli]] [[2012]] pada usia 61 tahun. Beliau disemayamkan di Rumah Duka Abadi - Daan Mogot, Ruang VIP dan dimakamkan pada 5 Juli 2012, didahului dengan Misa Pelepasan pada pk. 08.00 WIB. Berangkat dari Rumah Duka pukul 09.00 WIB ke TPU Petamburan.<ref name=ObituariDalimartha>{{cite news |title=Berita Duka:dr. ALFONSUS SETIAWAN DALIMARTHA |url=http://www1.kompas.com/obituary/view/3784 |newspaper=Komp(contracted; show full) Kemudian, Setiawan mengabarkan [[Universitas Pengobatan Cina Beijing]] pada [[2008]] telah melakukan kerjasama dengan 4 universitas di [[Indonesia]], yakni [[Universitas Indonesia|UI]], [[IPB]], [[UGM]], dan [[Universitas Airlangga]].{{sfn|Dalimartha|2008|p=v}} Jika dahulu [[Departemen Kes eéhatan Republik Indonesia|Depertemen Keseéhatan]] melarang dhokter praktek dengan obat tradisional, maka sekarang ,-menurut penuturan beliau-, haruslah mendaftarkan prakteknya ke Perhimpunan Dhokter Indonesia Pengembang Keseéhatan Tradisional Timur (PDPKT).{{sfn|Dalimartha|2008|p=v}} Setiawan Dalimartha juga memikirkan perihal pengembangan pengobatan tradisional lebih berkembang daripada obat-obatan kimia. ''Complementary and Alternative Medicine'' (CAM) juga berkembang dengan pesat. Ia mencaritakan penyakit seperti [[diabetes]], [[darah tinggi]], ataupun [[rematik]] nampaknya kini cenderung progresif dan tidak dapat ditekan oleh obat-obat kimia konvensional.{{sfn|Dalimartha|2009|p=v}} (contracted; show full) {{lifetime|1950|2012|}} {{DEFAULTSORT:Dalimartha, Setiawan}} [[Kategori:Tokoh Jakarta]] {{indo-bio-stub}} All content in the above text box is licensed under the Creative Commons Attribution-ShareAlike license Version 4 and was originally sourced from https://jv.wikipedia.org/w/index.php?diff=prev&oldid=977713.
![]() ![]() This site is not affiliated with or endorsed in any way by the Wikimedia Foundation or any of its affiliates. In fact, we fucking despise them.
|